Kemauan Bekerja Mandiri dan Tuntas
Bekerja Mandiri dan Tuntas
Kemampuan Bekerja Mandiri dan sampai Tuntas merupakan bentuk tanggung jawaboleh karena itu tes TKP CPNS juga diuji aspek tanggung jawabnya dengan tujuan mengukur tingkat kedewasaan seseorang dalam mempertanggungjawabkan dari apa yang telah dilakukannya.indikasi hal tersebut adalah mampu menanggung risiko dari tindakan yang telah diperbuat,baik selaku pribadi atau tindakan yang dilakukan oleh anggota tim yang berada dibawah wewenangnya
Tanggung jawab ini merupakan karakter yang harus dimiliki oleh setiap pegawai,terutama pegawai yang bekerja dilngkungan publik,karena setiap tindakannya memiliki dampak bagi orang banyak, misanya bagi karyawan lainnya,bagi perusahaan /instansi tempat bekerja atau bagi orang yang membutuhkan jasa /pelayanan Anda
- Kemampuan seseorang dengan kemampuan orang lain akan berbeda. Oleh karena itu, tes karakteristik pribadi ini bisa memberikan gambaran mengenai kemampuan peserta tes satu dengan peserta lainnya.
- Tes ini akan mengukur kemampuan Anda dalam posisi sulit dan mudah dalam pekerjaan, dan kadang dikaitkan dengan posisi dan waktu yang tidak tepat.
- Jawaban yang diberrkan untuk menjawab tes ini adalah "kejujuran". Jangan sampai dalam menjawab tes ini terkesan dibuat buat karena jawaban satu dengan jawaban lainnya akan saling berkaitan. dan di saat Anda menul'iskan jawaban yang dibuat dan terkesan dipaksakan, maka: seorang psikiater atau penllai akan mengetahuinya.
Tips :
- Berusaha sebaik-baiknya,teliti dan hati-hati dalam setiap tindakan .
- Selalu berpikir positif
- Tidak perlu akut gagal.
- Mempertimbangkan dengan matang tindakan yang akan diambil
- Usaha keras,kerja cerdas dan yakin akan hasil yang baik meski Tuhan yang menentukan
- Pahamilah bahwa setiap tindakan pasti dimintai pertanggungjawabannya.
Contoh Soal:
Ada pekerjaan yang terbengkalai karena orang yang seharusnya bertanggung
jawab pindah kerja, maka saya ...
A. Langsung mengerjakan pekerjaan tersebut karena jika terbengkalai terlalu lama akan mengganggu proses kerja
B. Langsung mengerj akan pekerjaan tersebut, dan baru akan memberitahu atasan setelah pekerjaan tersebut selesai ·
C. Melakukan hanya apa yang dikatakan oleh atasan tidak lebih dan tidak kurang
D. Menyarankan orang lain yang menurut saya kompeten untuk mengerjakan pekerjaan tersebut
E. Menyarankan dan merekomendasikan hal-hal yang diperlukan untuk menyelesaikan pekerjaan tersebut, tetapi tidak bertindak sebelum disetujui oleh atasan
Pembahasan:
Pilihlah jawaban yang menggambarkan kemandirian Anda dalam bekerja ataupun dalam menghadapi situasi tertentu.
Poin Nilai | Pilihan |
5 | a |
4 | b |
3 | c |
1 | d |
2 | e |
Jawaban: A
Saya merasa bahwa pekerjaan-pekerjaan saya terlalu memberatkan saya. Sikap saya ketika menghadapi masalah tersebut ….
a. mengeluhkan hal tersebut pada rekan kerja yang lain
b. melapor pada atasan dan meminta agar pekerjaan tersebut dialihkan pada rekan yang lain yang lebih mampu
c. mengerjakannya semaksimal mungkin hingga tuntas
d. meminta bantuan pada rekan kerja yang lain untuk menyelesaikannya
e. mengundurkan diri dari pekerjaan tersebut
Penyelesaian:
Jawaban dengan skor tertinggi adalah : mengerjakannya semaksimal mungkin hingga tuntas.
Tabel Penskoran:
A |
B |
C |
D |
E |
2 |
3 |
5 |
4 |
1 |